PENDIDIKAN KARAKTER DISIPLIN DALAM PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA KELAS VII DI SMP MANBA’UL ULUM ASSHIDDIQIYAH JAKARTA

Saharudin, Saharudin (2019) PENDIDIKAN KARAKTER DISIPLIN DALAM PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA KELAS VII DI SMP MANBA’UL ULUM ASSHIDDIQIYAH JAKARTA. Diploma thesis, UNUSIA.

[thumbnail of SAHARUDIN-12130288.pdf] Text
SAHARUDIN-12130288.pdf

Download (3MB)
Official URL: https://unusia.ac.id/

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan pendidikan karakter disiplin dalam PAI pada kelas VII di SMP Manba‟ul Ulum Asshiddiqiyah dan Untuk mengetahui kendala dan solusi pendidikan karakter disiplin dalam PAI pada kelas VII di SMP Manba‟ul Ulum Asshiddiqiyah.

Penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian lapangan atau survey (field reseach). Sedangkan teknik analisis datanya adalah menggunakan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan verifikasi/penarikan kesimpulan.

Penelitian ini menyimpulkan bahwa Proses pembelajaran pendidikan karakter kedisiplinan di SMP Manba‟ul Ulum Asshiddiqiyah Jakarta dalam pelajaran pendidikan agama islam terbagi menjadi menjadi dua yaitu: (a)
Keteladanan guru dan (b) Pebiasaan sikap disiplin. Kendala dan solusi pelaksanaan pendidikan karakter disiplin dalam PAI pada kelas VII di SMP Manba‟ul Ulum Asshiddiqiyah adalah (1) Faktor Minat Belajar, (2) Pengetahuan baca tulis al-quran dan (3) Kesadaran diri sendiri.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pendidikan, Karakter Disiplin
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email anasghozali@unusia.ac.id
Date Deposited: 13 Sep 2023 08:45
Last Modified: 13 Sep 2023 08:45
URI: https://repository.unusia.ac.id/id/eprint/303

Actions (login required)

View Item
View Item